Rekomendasi Wisata Alam di Magelang
1 Comment
Berlibur dapat menjadi suatu alternatif untuk meredakan stres. Mengunjungi wisata alam dapat menjadi pilihan untuk menjernihkan pikiran dan memanjakan mata. Berbagai pilihan wisata alam tersedia di Indonesia. Mengingat bahwa Indonesia merupakan negara kepulauan. Salah satu destinasi wisata di Indonesia yang memiliki banyak wisata alam adalah Magelang. Kota ini terkenal dengan wisata andalannya yaitu Candi Borobudur....Read More